13 October 2008

UF1202 FISIKA DASAR II

Tujuan:
Mahasiswa mampu menjelaskan hukum-hukum dasar fisika tentang listrik dan magnet.

Materi Pokok:
Muatan dan Zat Padat, Medan Listrik, Hukum Gauss, Potensial Listrik, Kapasitor dan Dielektrik, Arus dan Hambatan, Medan Magnet, Hukum Ampere, Hukum Faraday, Gaya Listrik dan Rangkaian, Sifat Kemagnetan, Arus Bolak-Balik.

Prasyarat:
Tidak ada

Referensi:
- Halliday-Resnick, "Fundamental of Physics." John Willey and Sons, New York, 1987
- Alonso-Finn, "Fundamental University Physics " Addison Wesley Publishing Company Inc, 1st edition, California 1990.....more
- Dosen-dosen Fisika FMIPA-ITS, "Diktat Fisika II."

yirfan recommended reading :
1. Richard Christman, Fundamentals of Physics, Student Solutions Manual ..more

Seja o primeiro a comentar

yirfan © 2008 Template by Dicas Blogger.

TOPO