20 October 2008

LK1285 SISTIM INFORMASI MANAJEMEN

Tujuan:
Mahasiswa mampu menjelaskan prinsip-prinsip dasar sistem informasi manajemen dalam industri galangan kapal, merancang system informasi manajemen sederhana berbasis komputer untuk sebuah perusahaan galangan kapal.

Materi Pokok:
Pengertian tentang sistem, informasi, manajemen dan konsep sistem informasi, Pengertian tentang sumber-sumber pemrosesan data, yang meliputi data, hardware, software, dan manusia, Bentuk-bentuk organisasi galangan kapal, Pengorganisasian sumber-sumber pemrosesan data, yang meliputi sistem-sistem centralised, distributed, dan hybrid, Prinsip-prinsip database systems, Entity – Relationship (E-R) Data Model, Relational Data Base Model, Serial Query Language (SQL).

Prasyarat:
LK 1344 Manajemen Produksi dan Operasi

Referensi:

  • John G. Burch, Jr. dkk ., “Information Systems: Theory and Practice”, 3rd edition, Wiley, 1983
  • Silberschattz, A., dkk “Database System Concepts”, 3rd edition, McGraw – Hill, 1997.
yirfan recommended reading :

Seja o primeiro a comentar

yirfan © 2008 Template by Dicas Blogger.

TOPO