20 October 2008

LK1343 TUGAS MERANCANG III

Tujuan:
Mahasiswa mampu
Dua pilihan:

  • merancang sistem-sistem utama di kapal, menghitung dan menggambar bukaan kulit, menghitung dan menggambar diagram peluncuran memanjang, menghitung dan menggambar baling-baling dan stern tube, menghitung dan menggambar Safety Arrangement sesuai SOLAS 1974
Wajib:
  • menyusun spesifikasi teknis kapal yang dirancangnya

Materi pokok:
menghitung menurut salah satu biro klasifikasi dan menggambar, sistem ballast, sistem bilga, sistem air laut (saniter), sistem pemadam kebakaran dengan air laut, menghitung dan menggambar diagram peluncuran memanjang, menghitung dan menggambar bukaan kulit, menghitung dan menggambar baling-baling dan stern tube, menghitung dan menggambar Safety Arrangement sesuai SOLAS 1974. menyusun spesifikasi teknis

Prasyarat:
LK 1336 Tugas Merancang II

Referensi:
  • Watson,D.G.M.,Practical Ship Design, Elsevier, 1998
  • Taggart,R.,Ship Design and construction , SNAME, 1980
  • Lewis.E.V.,Principles of Naval Architecture, Vol I,II,III, SNAME, 1998
  • International Maritime Organization (1997), ”SOLAS”, Consolidated Edition, 1997, London.
  • Harrington,R.L.,Marine Engineering, SNAME, 1992
  • Rawson,K.J, and Tupper E.L., Basic Ship Theory, Longman, 1993
yirfan recommended reading :

Seja o primeiro a comentar

yirfan © 2008 Template by Dicas Blogger.

TOPO